Foto prewed outdoor diatas ini adalah salah satu hasil dari saya bersama tim Poetrafoto Photography. Nama klien kami adalah mbak Widhi dari Jepara Jawa Tengah dan suami tercintanya mas Iwan dari Solo Surakarta.
Pemotretan berlangsung pada hari Sabtu, 19 Januari 2013 berlokasi di 2 tempat, yaitu Benteng Vredeburg Jalan Malioboro Yogyakarta dan Candi Plaosan Klaten Jawa Tengah. Tim makeup dari tim Poetrafoto sendiri. Semoga hasil-hasil kami berkenan dan dapat dinikmati.
Salam hormat selalu. Oh iya, untuk melihat Foto-Foto Pre Wedding Outdoor kami lainnya, mari mampir di http://prewedding.poetrafoto.com :)